FEB UB White Teks (1)

July 2018

KM FEB UB Persiapkan Program Pembinaan Bagi Mahasiswa Baru

MALANG – Sebagai salah satu fakultas tertua dan terbesar yang ada di Universitas Brawijaya,  FEB UB setiap tahunnya menerima ribuan mahasiswa baru yang datang dari berbagai daerah dipenjuru negeri. Mereka yang  telah menjatuhkan pilihannya kepada FEB UB turut serta membawa segudang impian yang menunggu untuk diwujudkan. Selain itu para mahasiswa baru juga mempunyai alasan tersendiri […]

KM FEB UB Persiapkan Program Pembinaan Bagi Mahasiswa Baru Read More »

Harumkan Almamater, BEC FEB UB Raih 3 Medali Emas dalam Ajang 7th Bali International Choir Festival

Malang – Lagi-lagi BEC FEB UB berhasil torehkan prestasi. Tidak tanggung-tanggung, mereka meraih 3 medali emas sekaligus dalam kompetisi 7th BICF di Bali pada Selasa-Sabtu (24/7-28/7). Dalam kompetisi tingkat internasional ini, mereka mendapatkan Medali emas di kategori Championship Folklore dengan skor 85,92, kategori Folklore dengan skor 33,05, dan kategori Mixed Youth dengan skor 32,40. Kompetisi

Harumkan Almamater, BEC FEB UB Raih 3 Medali Emas dalam Ajang 7th Bali International Choir Festival Read More »

Mahasiswa FEB UB Berdayakan Kaum Difabel Melalui Gerakan Difabel Movement : Metamorphose Home

Sumber : Methamorphose Home MALANG – Difabel dapat dimaknai sebagai seseorang dengan kemampuan yang berbeda dalam menjalankan suatu aktivitas. Perbedaan ini dapat berasal dari perbedaan kemampuan fisik ataupun perbedaan “mental” yang mereka miliki. Akibat dari perbedaan ini, para penyandang difabel memerlukan suatu perhatian khusus dari orang lain ketika ketika mereka ingin melakukan kegiatan.  Tetapi dilain

Mahasiswa FEB UB Berdayakan Kaum Difabel Melalui Gerakan Difabel Movement : Metamorphose Home Read More »

TRANSFORMER 2018: Pengenalan Akan Lingkungan Jurusan Ilmu Ekonomi

sumber : Panitia Transformer 2018 MALANG – Pengenalan lingkungan kehidupan kampus yang ada di lingkungan Universitas Brawijaya tidak hanya terpusat pada kegiatan tingkat kampus maupun tingkat fakultas. Dalam lingkup yang paling kecil,  jurusan akan lebih sering ditemui oleh para mahasiswa ketika ingin menuntaskan urusan akademik. Oleh karena itu, adanya ospek yang ada ditingkat jurusan, akan

TRANSFORMER 2018: Pengenalan Akan Lingkungan Jurusan Ilmu Ekonomi Read More »

Mahasiswa FEB UB dan Tim Raih Best Project dalam Great Indonesian Leaders Summit 2018

Malang – Muhammad Ridho Faza (Akuntansi 2016) telah mengikuti rangkaian kegiatan Great Indonesian Leaders Summit (GILS) 2018 pada Sabtu-Senin (21/7-23/7) di Kota Batu. Ia dan tim berhasil meraih Best Project dengan mengusulkan solusi untuk permasalahan pernikahan dini dan modern slavery dengan membentuk “BRAVE”, yaitu sebuah komunitas untuk mencapai chamber kelima SDGs. GILS merupakan konferensi kepemimpinan

Mahasiswa FEB UB dan Tim Raih Best Project dalam Great Indonesian Leaders Summit 2018 Read More »

Sidang Yudisium Semester Genap 2017/2018 FEB UB, 12 Mahasiswa Sandang Predikat “Dengan Pujian”

Malang – Kamis (26/7) telah berlangsung Sidang Yudisium oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya di Aula F lantai 7 FEB UB. Sidang ini diikuti oleh 143 mahasiswa yang berasal dari jurusan Ilmu Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi. Acara dibuka dengan sambutan dari Wakil Dekan III FEB UB, Dr. Moh. Khusaini , SE., M.Si., MA. “Mulai

Sidang Yudisium Semester Genap 2017/2018 FEB UB, 12 Mahasiswa Sandang Predikat “Dengan Pujian” Read More »

MAHASISWA FEB UB TOREHKAN PRESTASI DALAM AJANG PEKSIMA TINGKAT UNIVERSITAS BRAWIJAYA TAHUN 2018

MALANG –  Pekan Seni Mahasiswa atau akrab disebut dengan PEKSIMA telah usai digelar oleh Universitas Brawijaya. Ajang kompetisi tahunan ini setidaknya melombakan 20 tangkai lomba yang digelar selama 4 hari berturut-turut mulai tanggal 3-6 Juli 2018. Bertempat di Studio UB TV, Wakil Ketua Pelaksana PEKSIMA tingkat universitas, Bapak Ir. Ari Wahyudi MT, juga mengucapkan terima

MAHASISWA FEB UB TOREHKAN PRESTASI DALAM AJANG PEKSIMA TINGKAT UNIVERSITAS BRAWIJAYA TAHUN 2018 Read More »

Bahas PKM, BEM FEB UI Berkunjung ke LSME FEB UB

Malang – Hari ini (25/7) BEM FEB UI bertandang ke FEB UB dalam rangka silaturrahmi dan sharing mengenai PKM di FEB UB dengan lembaga LSME FEB UB. Acara berlangsung di GU1.3 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya, dengan dihadiri oleh Kepala Departemen Keilmuan BEM FEB UI serta tujuh orang anggotanya, dan Pengurus Harian LSME FEB

Bahas PKM, BEM FEB UI Berkunjung ke LSME FEB UB Read More »

Legacy Pembangunan

PEMBANGUNAN adalah suatu proses kemajuan yang selalu diharapkan terjadi secara berkesinambungan di suatu negara. Akan tetapi akselerasinya cukup beragam. Ada yang bisa berjalan cepat, ada pula yang lambat, macet (stagnasi), atau bahkan menurun (degradasi). Beberapa negara di Eropa telah mengalami proses pembangunan yang sudah cukup matang seperti pembangunan secara kelembagaan, termasuk di dalamnya terkait dengan etika

Legacy Pembangunan Read More »

Gelar Produk Program Kreativitas Mahasiswa FEB UB dalam Expo PKM 2018

MALANG – Universitas Brawijaya dikenal sebagai institusi nomor satu dalam hal pengembangan kreativitas mahasiswanya. Hal ini dibuktikan dengan diraihnya predikat Juara Umum PIMNAS sebanyak 6 kali dan 3 diantaranya merupakan kemenangan berturut-turut, yaitu tahun 2015, 2016, dan 2017. Tak mau ketinggalan, pada tahun 2018 ini, FEB UB juga turut mengirimkan wakilnya dalam ajang PIMNAS 31

Gelar Produk Program Kreativitas Mahasiswa FEB UB dalam Expo PKM 2018 Read More »

Scroll to Top