
SCUBA 2024 – Kompetisi Internasional di Universitas Brawijaya yang Mengasah Solusi Inovatif Mahasiswa untuk ESG Goals
SCUBA 2024 jadi wadah inspiratif bagi mahasiswa lintas negara untuk berinovasi dan menggapai solusi bisnis global demi tercapainya ESG Goals! Pada tanggal 7 November 2024, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya (FEB UB) menyelenggarakan acara tahunan Student Competition Universitas Brawijaya (SCUBA) 2024 di Aula Gedung Utama Lantai 3 FEB UB.

















