Mahasiswa UB Kenalkan Kewirausahaan Sejak Dini Melalui Workshop Poster di SDN Purwoasri 02

Gambar: Kegiatan Education Kewirausahan Sejak Dini melalui Workshop Poster Kreatif di SDN Purwoasri 02 Purwoasri, Singosari – Dalam rangka mendukung pelaksanaan program Mahasiswa Membangun Desa (MMD) Universitas Brawijaya 2025 Kelompok 15 yang berlokasi di Desa Purwoasri, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, mengadakan program kerja bertajuk “Edukasi Kewirausahaan dan Workshop Poster” pada tanggal

Read More »

MMD UB Kelompok 15 Kenalkan Education Keuangan Sejak Dini melalui Workshop Celengan Kreatif di SDN Purwoasri 02

Gambar: Kegiatan Education Keuangan Sejak Dini melalui Workshop Celengan Kreatif di SDN Purwoasri 02 Purwoasri, Singosari – Dalam rangka menyukseskan program Mahasiswa Membangun Desa (MMD) Universitas Brawijaya 2025, MMD Kelompok 15 yang berlokasi di Desa Purwoasri, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang. menyelenggarakan program kerja bertema “Education Keuangan dan Workshop Tabungan” pada

Read More »

Kegiatan Sosialisasi Pencatatan Keuangan Sederhana bagi UMKM Desa Sumberputih

Mahasiswa Universitas Brawijaya yang sedang melaksanakan program Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) di Desa Sumberputih, Kecamatan Wajak, Kabupaten Malang, menggelar kegiatan utama bertajuk “Pembuatan dan Sosialisasi Pencatatan Keuangan Dasar bagi UMKM” pada Senin, 28 Juli 2025. Kegiatan ini dilatarbelakangi oleh hasil observasi langsung di lapangan, yang menunjukkan bahwa para pelaku UMKM

Read More »

Mahasiswa Akuntansi FEB UB Laksanakan “Accounting for Society” sebagai Wujud Nyata Pengabdian di Desa Kalisongo

Sebanyak 59 mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya (FEB UB) melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat bertajuk “Accounting for Society” di Desa Kalisongo, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang. Kegiatan ini merupakan bentuk implementasi tridharma perguruan tinggi, khususnya dalam bidang pengabdian kepada masyarakat, yang berfokus pada akuntansi serta bidang-bidang pendukung lainnya

Read More »

FEB UB Gelar Seminar Literasi Keuangan Digital di Desa Sumbersekar: Tangkal Risiko Pinjaman dan Judi Online Sejak Dini

Malang, 24 Juni – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya (FEB UB) menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat bertajuk “Literasi Keuangan Digital: Upaya Pencegahan Terhadap Risiko Pinjaman Online dan Judi Online bagi Masyarakat Desa Sumbersekar, Dau, Malang”. Kegiatan ini dipimpin oleh Prof. Dr. Dra. Erwin Saraswati, M.Acc. selaku Ketua Tim Pengabdian, dan

Read More »

Forstilling Mengajar (FORSJAR) 2025 Sukses Tanamkan Nilai Positif dan Kembangkan Potensi Anak-Anak Desa Bethek

Malang, 25 Mei 2025 – Program Forstilling Mengajar (FORSJAR), inisiatif pendidikan dan pengabdian masyarakat dari organisasi Forstilling, telah sukses terselenggara selama lima kali pertemuan di Desa Bethek, Kelurahan Penanggungan, Kecamatan Klojen, Kota Malang, mulai 11 hingga 25 Mei 2025. Program ini bertujuan mempererat persaudaraan anggota Forstilling, memberikan pengalaman belajar yang

Read More »

Pendampingan Perawatan Aquaponik di Rintisan Pondok Pesantren As – Sattar Darrushodiqin Oleh Tim FEB UB

Tim dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Brawijaya melaksanakan kegiatan Pengabdian Masyarakat. Kegiatan ini telah berlangsung selama dua tahun dan tahun ini merupakan lanjutan dari pengabdian pada tahun sebelumnya. Tahun pertama, yaitu pada tahun 2022, melakukan pengadaan Program Aquaponik di Rintisan Pondok Pesantren As – Sattar Darusshodiqin dengan penyediaan alat

Read More »
Scroll to Top
Skip to content