Menjaga Indonesia dari Ancaman Reflasi
Candra Fajri Ananda Staf Khusus Menteri Keuangan RI Seiring berlanjutnya ketidakpastian global, perlambatan ekonomi makin meluas dan dialami oleh sejumlah negara-negara di dunia. Beberapa lembaga, termasuk Bank Indonesia (BI) memprediksi kinerja ekonomi global memburuk pada 2023. Dua kekuatan ekonomi dunia, Eropa dan Amerika Serikat (AS), berpotensi masuk ke jurang resesi