FEB UB White Teks (1)

Berita

GRTW (Get Ready To Be Wealthy)

GRTW (Get Ready To Be Wealthy) merupakan salah satu program kerja BEM FEB UB yang bekerjasama dengan 3 lembaga lain yaitu HMJA, HMJIE dan HMJM.  Acara ini merupakan program pengembangan potensi kewirausahaan yang dicapai dalam bentuk seminar, pelatihan dan talkshow. GRTW tahun 2019 ini diselenggarakan dalam rangka menyelesaikan permasalahan yang dihadapi oleh UMKM (Usaha Mikro […]

GRTW (Get Ready To Be Wealthy) Read More »

STUDY EXCURSIE HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2019

Perkembangan dunia kerja saat ini menunjukkan adanya inovasi praktik-praktik bisnis/organisasi yang baru dan menuntut disesuaikannya pengetahuan dan pemahaman dalam dunia pendidikan. Mahasiswa diharuskan menggali segala bentuk sumber pengetahuan baik dari perkuliahan maupun dari dunia kerja secara langsung. Sumber-sumber pengetahuan dari dunia kerja dapat berupa hasil pengamatan, diskusi, maupun pengalaman praktik yang dirasakan. Media yang digunakan

STUDY EXCURSIE HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2019 Read More »

MUSLIM ENTERPRENEUR CLUB

Muslim Enterpreneur Club merupakan seminar berskala nasional yang selalu diselenggarakan setiap setahun sekali oleh Lembaga Otonom di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya, yaitu Forstilling. Disebut berskala nasional karena pemateri yang nantinya akan mengisi dan memeriahkan acara ini adalah pemateri-pemateri nasional yang telah kompeten dan namanya telah akrab terdengar di masyarakat secara luas. Acara ini

MUSLIM ENTERPRENEUR CLUB Read More »

Satya Dharma Gita Choir Festival 2019

Brawijaya Economic Choir (BEC) merupakan salah satu Lembaga Semi Otonom (LSO) yang ada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang bergerak di bidang paduan suara. Keinginan untuk mengembangkan kemampuan dalam seni kepaduansuaraan merupakan inspirasi bagi Brawijaya Economic Choir untuk mengikuti kegiatan Satya Dharma Gita Choir Festival (SDGCF) 2019. Target kegiatan adalah untuk mengasah kemampuan baik secara

Satya Dharma Gita Choir Festival 2019 Read More »

Invention, Innovation & Design Exposition (IIDEX) 2019

Invention, Innovation & Design Exposition (IIDEX) 2019 adalah kompetisi dan pameran internasional yang diselenggarakan oleh Universiti Teknologi Mara Shah Alam, Malaysia. Kompetisi dan pameran ini bertujuan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk meningkatkan penelitian dan inovasi serta komersialisasi produk dan teknologi penelitian. Kegiatan ini bertema ”Commercialization of Innovations for  Community and Economy (CICE)” yang berfokus pada inovasi

Invention, Innovation & Design Exposition (IIDEX) 2019 Read More »

EBBraU Training Center

EBBraU Training Center merupakan pelatihan keorganisasian melalui beberapa kegiatan yaitu coaching clinic dan training skill seputar dunia basket. Coaching clinic adalah fasilitas yang disediakan dalam Training Center untuk anggota EBBraU baik anggota yang lama maupun yang baru bergabung untuk bertanya atau pun berbagi pengalaman mengenai basket. Dalam rangkaian acara ini akan dihadirkan pelatih dari EBBraU

EBBraU Training Center Read More »

Economics League 2019

BERITA ACARA PERUBAHAN KEGIATAN ECONOMIC’S LEAGUE 2019 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama               : Daniel Buanitema Mendrofa NIM                : 185020400111020 Lembaga         : Himpunana Mahasiswa Jurusan Ilmu Ekonomi Jabatan                        : Ketua Pelaksana Kegiatan Economic’s League (EL) 2019 Menyatakan bahwa kegiatan Economic’s League (EL) 2019 yang direncanakan

Economics League 2019 Read More »

UNILA SHARIA ECONOMIC FESTIVAL (UNISEF) 2019

Acara UNISEF merupakan acara yang dikemas dalam atmosfir keislaman yang kondusif sehingga diharapkan mampu meningkatkan kecintaan budaya islam, intelektual, dan ukhwah islamiyah  demi membentuk generasi ekonom robbani yang solutif dan inovatif. Acara UNISEF akan dilaksanakan selama 3 hari dengan tema “Pengembangan Industri Halal melalui Optimalisasi Islamic Sociopreneur di Era Milenial” dengan peserta tingkat Mahasiswa yang

UNILA SHARIA ECONOMIC FESTIVAL (UNISEF) 2019 Read More »

UNILA SHARIA ECONOMIC FESTIVAL (UNISEF) 2019

Acara UNISEF merupakan acara yang dikemas dalam atmosfir keislaman yang kondusif sehingga diharapkan mampu meningkatkan kecintaan budaya islam, intelektual, dan ukhwah islamiyah  demi membentuk generasi ekonom robbani yang solutif dan inovatif. Acara UNISEF akan dilaksanakan selama 3 hari dengan tema “Pengembangan Industri Halal melalui Optimalisasi Islamic Sociopreneur di Era Milenial” dengan peserta tingkat Mahasiswa yang

UNILA SHARIA ECONOMIC FESTIVAL (UNISEF) 2019 Read More »

ASIA YOUTH INTERNATIONAL MODEL UNITED NATION

Sesuai visi dan misi Universitas Brawijaya, pendelegasian mahasiswa untuk mengikuti ajang kompetisi tingkat internasional yang membawa nama Universitas Brawijaya pada umumnya dan Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis pada khususnya, merupakan salah satu wujud dari pengembangan ilmu pengetahuan yang selama ini hanya diperoleh melalui pendidikan di kelas. Untuk menambah wawasan dan memperkaya ilmu yang telah

ASIA YOUTH INTERNATIONAL MODEL UNITED NATION Read More »

Scroll to Top