FEB UB White Teks (1)

March 28, 2019

Sosialisasi Bantuan Penelitian dan Training Of Trainer Bank Indonesia

Seminar dan sosialisasi oleh Bank Indonesia kemarin pagi (27/3) sedikit berbeda dari seminar biasanya. Mayoritas peserta seminar diisi oleh mahasiswa yang sudah memasuki masa studi akhir dari jenjang S1, S2, mupun S3. Para peserta antusias karena acara kali ini membahas tentang Sosialisasi Bantuan Penelitian dan Training Of Trainer dari Bank Indonesia kepada mahasiswa akhir yang […]

Sosialisasi Bantuan Penelitian dan Training Of Trainer Bank Indonesia Read More »

Semakin Unggul dalam Prestasi, CIES Rebut Gelar Juara 2 dan 3 dalam Call For Paper Sharia Economic Week di UMY

Malang – 2 Tim Delegasi CIES FEB UB yang meraih juara, tim pertama yang terdiri dari Achmad Fauzan Fajar (IE 2016), Syahri Ramadhan (Manajemen 2016), Mohammad Daffa Pratama (IE 2016). Kemudian tim kedua yang terdiri dari Aufan Ghifari (IE 2017), Muhammad Azzam Utsman (IE 2017), Muhammad Faisyal Agustiawan (Manajemen 2017) berhasil meraih Juara 2 dan

Semakin Unggul dalam Prestasi, CIES Rebut Gelar Juara 2 dan 3 dalam Call For Paper Sharia Economic Week di UMY Read More »

SHARIA ECONOMIC WEEKS 7 2019

Sharia Economic Weeks 7 2019 Univeristas Muhammadiyah Yogyakarta adalah kompetisi ilmiah yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Perbankan Islam Fakultas Agama Univeritas Muhammadiyah Yogyakarta. Kompetisi ini terdiri dari tiga kegiatan, yaitu Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional, Lomba Debat Nasional, dan Islamic Economic Olynpiad yang akan diselenggarakan pada 25 Maret – 27 Maret 2019. Acara ini

SHARIA ECONOMIC WEEKS 7 2019 Read More »

Scroll to Top