Lokadastra
Perkembangan teknologi, informasi dan komunikasi di era globalisasi memberikan dampak negatif terhadap seni dan budaya lokal sebagai karakter bangsa. Masyarakat khususnya generasi milenial sebagai pemuda pemudi bangsa menunjukkan sikap kurang peduli dan keingintahuan dukungan terhadap budaya yang ada di Indonesia. Situasi ini semakin dipersulit dengan datangnya budaya asing yang memberikan dampak berupa perubahan sikap dan […]









